International Conference on Islamic and Muhammadiyah Studies (ICIMS)

Dalam International Conference Muhammadiyah Studies “Islam, Muhammadiyah and Multicultural” yang diadakan oleh Program doktor Pendidikan Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta , dengan mengambil tema “Islam, Muhammadiyah and Multicultural. Dalam seminar tersebut, dihadiri oleh  Narasumber utama. Dato’ Dr. Mohd Asri Zainuddin Abidin berasal dari Mufti Negeri Perlis, Malaysia.

Menangkap pembicaraan Dato’ Dr. Mohd Asri Zainuddin Abidin dalam International Conference Muhammadiyah Studies tersebut, yang pada intinya beliau menyampaikan bagaimana keberagamaan kita diarahkan kepada aspek perdamaian. Bukan konflik seperti yang terjadi pada hari ini.

International Conference Muhammadiyah Studies (ICIMS)  berlangsung dari 3-4 Desember 2019 di Universitas Muhammadiyah. ICIMS adalah program internasional untuk para Doktor, peneliti dan praktisi untuk membahas penelitian dan praktik interdisipliner.

Scroll to Top